Rumus Pythagoras, Contoh Soal dan Penjelasan

Rumus Pythagoras - Dikalangan pelajar, rumus matematika yang paling populer dan sering digunakan adalah rumus pythagoras. Secara hakikat, rumus ini diterapkan untuk mencari salah satu panjang sisi bangun datar segitiga siku-siku. Siapa tidak tahu segitiga siku-siku? adalah bangun datar yang memiliki tiga sisi dan tiga sudut serta salah satunya bersudut 90°.

Bahkan rumus pythagoras atau kerap disapa teorema pythagoras ini dapat diterapkan dalam kehidupan nyata. Seperti contoh mengukur kemiringan suatu bidang oleh para arsitektur hingga pekerja bangungan. Sebetulnya, pada kasus ini tak ditemui suatu kendala berarti, bahkan tercipta beberapa rumus yang mudah dipahami. Tergantung niatan kita kawan untuk mempelajarinya. Langsung saja sobat ke TKP.


Sebelum beranjak kerumus, kita lihat gambar diatas. Siswa wajib mengenal nama-nama sisi pada segitiga siku-siku. Bidang paling panjang disebut sisi miring. Dan kedua bidang bisa kita sebut sisi samping dan depan.


RUMUS PYTHAGORAS

  1. BC2 = AB2 + AC atau a2 = c2 + b2
  2. AB2 = BC2 - AC atau c2 = a2 - b2
  3. AC2 = BC2 - AB atau b2 = a2 - c2
CONTOH SOAL

Diketahui bangun segitiga siku-siku seperti dibawah ini. Jika panjang sisi AB adalah 7cm dan BC 24cm, berapakah panjang sisi AC?


Jawab :

Kita pakai rumus yang no.1 untuk mencari sisi miring, jadi

AC= BC2+AB2
AC= 242+72
AC= 576+49
AC= 625
AC  = 625
AC  = 25

Untuk beberapa faktor yang tidak anda ketahui, silahkan ajukan soal di komentar (secepatnya dibalas). Nah, mungkin itu saka informasi yang bisa saya berikan tentang Rumus Pythagoras, Contoh Soal dan Penjelasan semoga bermanfaat.

No comments:

Post a Comment

Popular Posts